Puding Pisang Chocolatos.
You can have Puding Pisang Chocolatos using 6 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Puding Pisang Chocolatos
- You need 3 buah of pisang.
- Prepare 2 bungkus of agar-agar plain.
- Prepare 1 sachet of chocolatos rasa matcha.
- You need 1 sachet of chocolatos rasa kopi latte.
- It's 10 sdt of gula pasir (masing-masing 5 sdt).
- It's 1 liter of air (masing-masing 500ml).
Puding Pisang Chocolatos step by step
- Kupas pisang lalu potong kecil-kecil kemudian blender sampai halus.
- Tuang air 500 ml kedalam panci lalu masukkan 5 sdt gula pasir dan 1 bungkus agar-agar, aduk-aduk sampai tercampur rata kemudian masak sampai panas lalu masukkan chocolatos rasa matcha, aduk-aduk sampai mendidih.
- Kemudian masukkan pisang yang telah diblender, aduk kembali sampai tercampur rata, angkat lalu masukkan dalam loyang dan biarkan sampai mengeras.
- Tuang 500 ml air kedalam panci lalu masukkan 5 sdt gula pasir dan 1 bungkus agar-agar, kemudian aduk-aduk sampai tercampur rata lalu masak sampai panas kemudian masukkan chocolatos rasa kopi latte, aduk sampai mendidih.
- Kemudian tuang diatas adonan puding matcha dan biarkan sampai mengeras, setelah mengeras puding pun siap untuk disajikan.