Risol Beef Egg Mayo.
You can cook Risol Beef Egg Mayo using 15 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Risol Beef Egg Mayo
- It's of Bahan adonan kulit dalam.
- You need 20 sdm of tepung terigu.
- It's 1 butir of telur.
- It's 1 sdt of garam.
- You need secukupnya of Air.
- You need of Bahan isian.
- You need 3-4 butir of telur.
- It's 5 sdm of mayonaise.
- Prepare of Beef burger.
- Prepare 1/2 sdt of garam.
- You need of Bahan kulit luar.
- Prepare 1 butir of telur.
- Prepare secukupnya of Tepung roti.
- It's of Bahan pelengkap.
- It's of Minyak goreng.
Risol Beef Egg Mayo instructions
- Rebus telur selama 25 menit, tumis beef burger sebentar saja.
- Buat adonan kulit dalam. Masukkan terigu, telur, garam dan air secukupnya. Buat adonan tidak terlalu kental dan tidak terlalu cair ya.
- Buat kulit dengan menaruhkan di adonan, di saranin jangan pake api gede yaaa hihi. Ohiya jangan lupa teflon diminyakkin dikit biar ga lengket.
- Stelah adonan kulit selesai, kita buat adonan isian nya ya. Kalo aku telur rebusnya di mashed dan di campur sm mayonaise (opsional ya, kalian juga bisa potong telur rebusnya, terus ditambah mayo+beef seperti pada umumnya). Stelah itu taro beef burger dan adonan mayo di atas kulit risol. Ohiya disini aku pake beef burgernya dibagi 2 biar irit hehe.
- Stelah adonan isi ditaro di kulit risol, lipat amplop dan gulung dengan rapi.
- Stelah itu kita buat pelapis luar kulit risol ya. Caranya kulit risol (yang sudah ada isinya) lumuri dengan telur yang sudah di kocok, dan gulingkan diatas tepung roti..
- Stelah semua dibalut dengan tepung roti, langkah selanjutnya di goreng. Panaskan minyak dan goreng risol sampai warna coklat keemasan. Angkat dan tiriskan. Selesai deeh😊.