Risoles Isi Telor Sosis Mayones.
You can cook Risoles Isi Telor Sosis Mayones using 9 ingredients and 7 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Risoles Isi Telor Sosis Mayones
- Prepare 150 gr of tepung terigu.
- It's 250 ml of susu cair (bisa ditambahin air klo terlalu kental).
- You need 1 butir of telor.
- You need 1 sdt of garam.
- You need 1/2 sdt of gula pasir.
- Prepare 1/2 sdt of merica bubuk.
- Prepare 2 butir of telor rebus.
- Prepare 3 buah of sosis.
- It's secukupnya of Tepung roti.
Risoles Isi Telor Sosis Mayones instructions
- Ayak tepung terigu, masukkan dalam wadah terigu, telor tambahkan air sedikit demi sedikit sampai adonan pas (tidak kental/encer).
- Masukkan garam, gula pasir, merica bubuk..
- Cetak kulit risoles dengan menghunakan wajan kwalik atau bs juga di teflon, gunakan api kecil agar tidak terlalu kering kulitnya..
- Setelah kulitnya jadi masukkan isiannya, telor rebus yang sudah diiris kecil memanjang, sosis dan tambahkan mayones dan saos.
- Celupkan risoles yang telah dibentuk ke dalam celupan terigu+telor lalu gulingkan ke tepung roti..
- Masukkan kekulkas agar tepung roti lebih menempel.
- Risoles siap untuk digoreng.