Bakwan Kuah Jadoel.
You can cook Bakwan Kuah Jadoel using 22 ingredients and 3 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Bakwan Kuah Jadoel
- It's of Pentol Aci :.
- You need 200 gr of Tapioka (tepung aci).
- It's 100 gr of Tepung Terigu.
- You need 100 gr of Ikan.
- It's 200 ml of Air Panas.
- Prepare Secukupnya of Garam dan penyedap.
- Prepare Secukupnya of Air untuk merebus.
- Prepare 3 of smd Minyak Goreng.
- Prepare of Bumbu yang dihaluskan :.
- Prepare 5 siung of Bawang Putih.
- Prepare 3 btr of Bawang Merah.
- You need 5 Ruas of Kencur.
- You need of Bahan Lainnya Untuk Kuah :.
- It's 1 of kpg Bihun.
- Prepare 1/4 sdt of Lada bubuk.
- You need 1 lt of Air.
- You need 2 sdm of Minyak untuk menumis.
- Prepare Secukupnya of Garam, Gula Pasir dan Penyedap.
- Prepare of Bahan Pelengkap :.
- Prepare Secukupnya of Bawang Goreng dan Seledri.
- Prepare Secukupnya of Kecap Asin dan Kecap Manis.
- You need Secukupnya of Cabai Rawit.
Bakwan Kuah Jadoel instructions
- Rebus ikan kemudian pisahkan dari duri lalu dibelender (blender dengan air rebusan ikan secukupnya), sisihkan. Lalu siapkan wadah, masukan tepung terigu, garam dan penyedap, sisihkan. Kemudian masukan air panas kedalam wadah yang berisi terigu aduk menggunakan spatula hingga rata. Lalu masukan ikan dan tapioka uleni hingga kalis. Lalu bentuk sesuai selera. Lalu siapkan panci tuang air dan minyak setelah air mendidih masukan pentol rebus hingga mengapung itu artinya pentol sudah matang..
- Membuat kuah bakwan: Tumis bumbu hingga harum lalu tambahkan Air, masukan Lada, Garam, Gula dan Penyedap, masak hingga mendidih, setelah mendidih masukan Bihun dan Pentol Aci. Setelah masak Bakwan Kuah Siap disajikan..
- Sajikan bersama bahan Pelengkap. Selamat menikmati. Dinikmatinya itu yaa jangan lupa pake kerupuk, itu penting 😁 (Nb: Bihun boleh tidak dimasukkan kedalam kuah, rebus bihun lalu tiriskan setiap kali mau di konsumsi baru masukkan bihun kedalam mangkuk saji)..