Dendeng Balado.
You can cook Dendeng Balado using 12 ingredients and 5 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Dendeng Balado
- You need 1/2 kg of Daging Sapi.
- Prepare 2 buah of Kentang uk. sedang.
- It's of Bumbu Ungkep.
- It's 4 of Bawang Putih uk. besar.
- Prepare 2 sdt of Biji Ketumbar.
- It's Sejempol of Jahe.
- You need 2 sdt of Garam.
- Prepare of Bahan Sambal.
- It's 25 of Cabe Rawit.
- You need 20 of Cabe Merah Keriting.
- You need 3 of Bawang Merah uk. besar.
- Prepare 3 lembar of Daun Jeruk.
Dendeng Balado step by step
- Haluskan Bumbu Ungkep, kemudian ungkep daging yg sudah dipotong dan dicuci bersih. Jika sudah.. Sisihkan sisa Bumbu Ungkep yg tersisa untuk goreng Sambal nanti..
- Getok2 daging yg sudah diungkep jgn sampai terlalu tipis dan hancur. Lalu goreng dgn api sangat kecil. Goreng kentang, potongan dan rasa sesuai selera..
- Blender semua bahan Sambal, kecuali Daun Jeruk. Jika sudah halus.. Goreng semua sisa Bumbu Ungkep dan bahan Sambal dgn api sedang. Jika sudah setengah matang, masukan Daun Jeruk. Koreksi rasa, jika kurang asin tambahkan garam..
- Masukkan Daging & Kentang yg sudah digoreng ke dalam Sambal yg sudah matang..
- Aduk-aduk. Siap disajikan. Selesai..